AdabAqidahFaidah

Kematian, Jika Kita Sudah Tahu

_____ بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ _____

Allah ta’ala berfirman :
لكل أُمَّةٍ أَجَلٌ فَإِذَا جَاءَ أَجَلُهُمْ لَا يَسْتَأْخِرُونَ سَاعَةً وَلَا يَسْتَقْدِمُونَ سورة الأعراف 34
Artinya:
“Tiap-tiap umat mempunyai ajal (batas waktu); maka apabila telah datang waktunya mereka tidak dapat mengundurkan sesaat pun dan tidak dapat (pula) memajukannya.”

wahai saudaraku..

jikalau kita sudah tahu, ajal pasti menjemput..

dan kita pun tahu, kematian ga bisa di ganggu gugat..

bagaimana mungkin, kita masih bersantai..?!

parahnya..!

kenapa masih terus maksiat…?!

segeralah sadar dari kelalaian..

ingat kematian yg kapan saja datang..!

seharusnya, kita terus memperbanyak bekal amal sholeh, sebelum kematian tiba untk memisahkan kita dgn dunia ini…

Nabi shallahu ‘alyhi wasallam bersabda :
أكيسُ النَّاسِ اَكْثَرُهُمْ ذِكْرًا لِلْمَوْتِ وَاَشَدُّهُمْ اِسْتِعْدَادًا لَهُ اُوْلَئِكَ هُمُ اْلاَكيَاسُ. (ابن ماجة)
Artinya :
”secerdik-cerdiknya manusia adalah yang paling bnyak mengingat kematian, serta yang paling banyak persiapanya menghadapi kematian itu. Mereka itulah orang-orang yang benar-benar cerdik. .” (HR Ibnu Majah).

═══✺══✺══✺═══

*Allah berfirman :*
{يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا ادْخُلُوا فِي السِّلْمِ كَافَّةً وَلَا تَتَّبِعُوا خُطُوَاتِ الشَّيْطَانِ ۚ إِنَّهُ لَكُمْ عَدُوٌّ مُّبِينٌ} [البقرة : 208]
artinya :
“`Hai orang-orang yang beriman, masuklah kalian ke dalam agama Islam secara keseluruhan, dan janganlah kalian ikuti langkah-langkah syaitan. Sesungguhnya syaitan itu musuh yang nyata bagi kalian.“`

*Rasul bersabda :*
” إِنَّ الدَّالَّ عَلَى الْخَيْرِ كَفَاعِلِهِ ” رواه الترمذي
artinya :
“`orang yg menunjukkan kebaikan sama seperti melakukan kebaikan itu“`. HR Tirmidzi

═══✺══✺══✺═══

اُنْشُرْ هَذِهِ المَقَالَةَ لِتَعُمَّ بِهَا الفائِدَةُ
artinya :
“`~~Share artikel ini agar faedah semakin menyebar luas~~“`

*Kajian artikel* :
rancaekek.com/

*kajian Video BAA Channel* :
https://m.youtube.com/channel/UCqIfv-71ddcH8DMqxepWnjQ

_Ingatkan selainmu, jadilah petunjuk kebaikan_

====================

✍ Abu yasfik Sudirman, S.Ag

? Alumni STDI Imam Syafi’i Jember
? Guru PONPES Sabilunnajah dan Rumah Tahfidz Ibnu Salim Bandung dan LpBA (Les privat Bahasa Arab)

*”Info DA’WAH”* :
0853 3184 4872

?????????