Pentingnya Membersihkan Hati dari Penyakit Hati
Hati adalah pusat kendali dari kehidupan seseorang. Sebagaimana yang disebutkan dalam sebuah hadis yang diriwayatkan oleh Bukhari dan Muslim, Rasulullah SAW bersabda:“Ketahuilah, sesungguhnya di dalam tubuh ada segumpal daging, jika ia baik maka baiklah seluruh tubuh, dan jika ia rusak maka rusaklah seluruh tubuh. Ketahuilah, itu adalah hati.” Penyakit Hati yang Harus Dihindari Penyakit hati […]
Pentingnya Membersihkan Hati dari Penyakit Hati Read More »